Apps Script untuk Copy File ke Folder berdasarkan ID yang Terdaftar di Google Sheets


Suatu hari, penulis diminta untuk mengumpulkan file-file yang disediakan dalam bentuk ID yang disimpan dalam Google Sheets. Alasan kenapa harus di-copy, karena pemilik file, tidak ingin file aslinya diubah-ubah. Sehingga, karena file juga berada di Google Drive, penulis memilih untuk men-copy ke folder lain.

Dibawah ini adalah kode Apps Script yang digunakan untuk melakukan copy file ke folder dalam Google Drive, dan mencatat hasilnya yang berupa alamat url file yang baru, di kolom yang lain.

Script

function copyFiletoFolder()
{
  var folder = DriveApp.getFolderById("--ID Folder target--");

  var target = SpreadsheetApp.openById("--ID sheets--");//its same
  var ss=target.getSheetByName("PKL");
  ss.getRange("J2:J").getValues().map(function(row,index){
    if(row[0]!=""){
      try{
        var file=DriveApp.getFileById(row[0]);
        var f=file.makeCopy(file.getName(),folder);
        ss.getRange("K"+(2+index)).setValue(f.getUrl());
        console.log(file.getName());
      }catch(e){
        console.log(row[0]);
      }      
    }
  });
}

Demo



Komentar



Postingan populer dari blog ini

Jasa Penjadwalan Semester, UTS dan UAS Perguruan Tinggi menggunakan Google Sheet

Apps Script untuk Cetak Sertifikat

Peringatan: Aksi Penipuan Skimming Melalui Aplikasi Android M-Pajak

Checking Data yang Belum Dimasukkan dalam Daftar Menggunakan Query Google Sheet

Kebodohan Karyawan Menyalahkan Sistem

Kumpulan Source Code Greenfoot

Menyembunyikan Failed Load Images di Blogger

Ketika Pengelola Basis Data Terabaikan

Apps Script untuk Mengirimkan Notifikasi Approval

Menyikapi Ucapan AI Pejabat